Pasukan Hudang Sare: Hobi Burung dari Sogon hingga Murai

    Pasukan Hudang Sare: Hobi Burung dari Sogon hingga Murai

    Sukabumi - Komunitas Pasukan Hudang Sare pencinta burung dan hewan peliharaan Desa Sukamaju Kecamatan Cikakak Kabupaten Sukabumi Jawa Barat "ngabeberang" sambil silaturahmi bawa aneka burung peliharaan, Sabtu 30 Maret 2024.

    Kegiatan silaturahmi itu digelar di kediaman Ruslan Raya Mata Sosial sambil "ngabeberang" (menunggu waktu siang) menjelang sore di bulan Ramadhan ini.

    Hadir dalam silaturahmi tersebut pencinta burung legendaris di Cikakak yaitu Ojom Jaya.

    Pemilik Kios Burung yang akrab disapa Ojom Jaya ini mengatakan bahwa hobi itu merupakan hiburan dan kepuasan tersendiri dalam kehidupan ini.

    "Puluhan tahun saya main burung, tetap aja hobi, dari hobi hingga buka kios burung, walaupun jatuh bangun tetap semangat, pokonamah gasken we Ojom Jaya Cikakak mah, " ungkapnya.

    Nama Ojom dikenal sangat familiar dan legendaris di Cikakak ini,

    "Dulu di Sukawayana, sekarang saya buka di Desa Sukamaju, jadi kalau yang pada mau ke Sagara kebun durian pasti lewatin kios saya Ojom Jaya, " terangnya.

    Tak hanya Ojom Jaya, Guru Erwin dan Guru Au juga pecinta burung peliharaan memberikan komentarnya bahwa Ojom Jaya memang luar biasa.

    "Ojom Jaya dari aku kecil hingga sekarang tetap berkibar kios burung Ojom. Hobi burung dari Sogon hingga Murai di 2024 empat ini, kami dari Pasukan Hudang Sare termasuk di dalamnya ada Ojom Jaya mengucapkan selamat menunaikan ibadah puasa di Bulan Ramadhan ini, semoga dilimpahkan keberkahan dan kelancaran dalam segala urusan kita semua, Aamiin, " ucap Erwin.

    pasukan hudang sare hobi burung sogon murai ojom jaya puluhan tahun saya main burung tetap aja hobi
    Aa Ruslan Sutisna

    Aa Ruslan Sutisna

    Artikel Sebelumnya

    Anjangsana ke Kantor Desa Oleh Polsek Nyalindung...

    Artikel Berikutnya

    Patroli POS Ronda di Desa Binaan dilakukan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Panglima TNI Dampingi Menkopolkam Monitoring Pilkada Serentak Tahun 2024
    Bhabinkamtibmas Desa Sukaluyu Polsek Kalibunder Polres Sukabumi Lakukan DDS dan Sosialisasi Kamtibmas di Kp. Pasir Randu
    Patroli Dialogis Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Tingkatkan Kewaspadaan dan Jaga Keamanan Menjelang Pilkada 2024
    Pengobatan Gratis Yayasan Bhakti Iyos Somantri di Desa Tegallega Polsek Lengkong Polres Sukabumi Layanan Kesehatan untuk Masyarakat Lengkong
    Patroli Biru Polsek Palabuhanratu Polres Sukabumi Cegah Gangguan Kamtibmas di Malam Hari
    Guna Pastikan Nyoblos Aman, TNI/Polri di Sukabumi Gelar Patroli Tiga Pilar
    Bhabinkamtibmas Desa Sukaluyu Polsek Kalibunder Polres Sukabumi Lakukan DDS dan Sosialisasi Kamtibmas di Kp. Pasir Randu
    Pengobatan Gratis Yayasan Bhakti Iyos Somantri di Desa Tegallega Polsek Lengkong Polres Sukabumi Layanan Kesehatan untuk Masyarakat Lengkong
    Bhabinkamtibmas Desa Tamanjaya Polsek Ciemas Polres Sukabumi Laksanakan Giat DDS dan Cooling System untuk Tingkatkan Kesadaran Masyarakat
    Patroli Dialogis Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Tingkatkan Kewaspadaan dan Jaga Keamanan Menjelang Pilkada 2024
    Polsek Lengkong  Polres Sukabumi Lakukan Monitoring Pelantikan Calon KPPS Desa Sirnasari Kec. Pabuaran
    Suksesnya Penjagaan dan Pengaturan Lalu Lintas di Palabuhanratu oleh Kapolsek Roni Haryanto
    Kolaborasi Dandim dan Kapolres di Sukabumi, pantau Pemilu dengan Patroli bersama
    Giat DDS dan Silaturahmi oleh Bhabinkamtibmas Desa Sukamulya Polsek Caringin Polres Sukabumi
    Bhabinkamtibmas Polsek Cidahu Polres Sukabumi Desa Jayabakti Pantau Penyaluran Bansos Pangan Nasional
    Polisi Gagalkan Rencana Tawuran dan Masih Mengejar Pelaku yang Bawa Sajam

    Ikuti Kami