Serka Mulyadi Koramil 2204/Cikidang Bantu Warga Terdampak Longsor di Desa Cikarae Thoyibah

    Serka Mulyadi Koramil 2204/Cikidang Bantu Warga Terdampak Longsor di Desa Cikarae Thoyibah

    Sukabumi – Dalam keterangan tertulisnya, Babinsa Desa Cikarae Thoyibah mengatakan rumah  terdampak longsor Rumah yang rusak di Desa Cikarae Thoyibah Kec. Cikidang, Kab. Sukabumi. Pada hari Kamis tanggal 01 Februari 2024  pukul 08.00 WIB sampai dengan selesai telah dilaksanakan pengecekan rumah dampak longsor atas nama;

    Nama:   Saripudin

    Alamat: Kp. Cigadog RT 003/004 desa Cikarae Thoyibah

    Nama:  Dendi Irawan

    Alamat: Kp.Kiwul RT 003/006 desa Cikarae Thoyibah

    “Kejadian dampak longsor rumah milik an. Bp. Dendi Irawan dan Bp.Saripudin pada hari Rabu 31 Januari 2024 sekitar  pukul 16.30 Wib yang dikarenakan hujan deras hingga dinding dapur  ambruk, ”ungkap Serka Mulyadi, Minggu 04 Februari 2023.

    Lanjut Mulyadi, Dampak dari kejadian, Korban jiwa dan luka, Nihil, Kerugian materil lk. Rp. 5.000.000 (lima juta Rupiah).

    “Kami lagsung Berkoordinasi dengan Babinkamtibmas, warga serta BPBD Kec. Cikidang untuk Assesment kelokasi kejadian, dan menghimbau pemilik rumah untuk waspada, ” kata Mulyadi.

    Mulyadi juga mengatakan, “Alhaamdulilah Dari saya atas nama pribadi dan Babinsa bisa ikut serta membantu sekemampuan kami, semoga kita semua selalu ada  dalamm Lindungan Allah Subhanhu wa Ta’ala, ” harapnya.

    serka mulyadi koramil 2204/cikidang bantu warga terdampak longsor di desa cikarae thoyibah
    Aa Ruslan Sutisna

    Aa Ruslan Sutisna

    Artikel Sebelumnya

    Di Wilayah Binaan, Babinsa Koramil 2214/Surade...

    Artikel Berikutnya

    Babinsa Desa Pangkalan Peltu Dasik Darmawan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    BINUS Learning Community Palembang Mengadakan Kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat (PKM) dengan Tema "Cara Mudah Menentukan Harga Jual Produk yang Tepat!"
    Patroli Dialogis Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Tingkatkan Kewaspadaan dan Jaga Keamanan Menjelang Pilkada 2024
    Pengobatan Gratis Yayasan Bhakti Iyos Somantri di Desa Tegallega Polsek Lengkong Polres Sukabumi Layanan Kesehatan untuk Masyarakat Lengkong
    Monitoring Reses Anggota DPRD Sukabumi, Paoji Nurjaman, di Desa Cibadak: Warga Antusias Sampaikan Aspirasi Bersama Polsek Lengkong Polres Sukabumi
    Sambang warganya sampaikan pesan kamtibmas oleh Polsek Gegerbitung
    Bhabinkamtibmas Desa Sukaluyu Polsek Kalibunder Polres Sukabumi Lakukan DDS dan Sosialisasi Kamtibmas di Kp. Pasir Randu
    Patroli Dialogis Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Tingkatkan Kewaspadaan dan Jaga Keamanan Menjelang Pilkada 2024
    Upacara Pembukaan Lomba Tingkat Regu Gerakan Pramuka 2024 di Cicurug
    Cegah Aksi Peradangan Orang Polsek Kalapanunggal Lakukan Ini
    Pengobatan Gratis Yayasan Bhakti Iyos Somantri di Desa Tegallega Polsek Lengkong Polres Sukabumi Layanan Kesehatan untuk Masyarakat Lengkong
    Bhabinkamtibmas Desa Tamanjaya Polsek Ciemas Polres Sukabumi Laksanakan Giat DDS dan Cooling System untuk Tingkatkan Kesadaran Masyarakat
    Suksesnya Penjagaan dan Pengaturan Lalu Lintas di Palabuhanratu oleh Kapolsek Roni Haryanto
    Kolaborasi Dandim dan Kapolres di Sukabumi, pantau Pemilu dengan Patroli bersama
    Giat DDS dan Silaturahmi oleh Bhabinkamtibmas Desa Sukamulya Polsek Caringin Polres Sukabumi
    Bhabinkamtibmas Polsek Cidahu Polres Sukabumi Desa Jayabakti Pantau Penyaluran Bansos Pangan Nasional
    Polisi Gagalkan Rencana Tawuran dan Masih Mengejar Pelaku yang Bawa Sajam

    Ikuti Kami